1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Info Mahalnya Biaya Penguburan di Jepang

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by Bhulbul, Apr 13, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. Bhulbul Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 18, 2012
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    [​IMG]
    Uploaded with B-Shared


    Di Jepang yang sudah dikenal sebagai negara termahal termasuk harga untuk orang mati. Sepertinya hal ini terdengar sangat aneh mengingat orang mati sudah tidak ada hubungannya dengan urusan duniawi. Meskipun kenyataannya orang Jepang banyak yang mati karena bunuh diri namun Jepang tetap memiliki harga mahal sekalipin untuk orang yang sudah meninggal.

    Biasanya orang Jepang memakamkan mayat dengan cara di bakar kemudian abunya diletakkan di dalam pot yang terbuat keramik sesuai dengan cara ajaran agama Budha. Setelah dibakar dan diletakkan di dalam pot kemudian dimasukkan di nisan kuburan bersama tempat abu anggota keluarganya yang telah meninggal sebelumnya.

    Mengapa sebaiknya semua orang menghindari menghabiskan sisa umur di Jepang? Ternyata hal itu berpengaruh dengan mahalnya jika meninggal di Jepang. Harga orang mati tenyata juga mahal hal ini dikarenakan oleh terbatasnya tanah yang dijadikan lahan sebagai tempat pemakaman. Harga tanah untuk tempat pemakaman berkisar antara 2 juta yen (Rp.235 juta) sampai 7 juta yen (Rp.821 juta). Hal ini tentu membuat harga untuk pemakaman bagi orang mati terlampau sangat mahal. Apalagi di Jepang orang hidup saling berdesak-desakkan. Intinya harga sebuah tempat pemakaman di Jepang lebih mahal daripada harga rumah.

    Bahkan ini belum termasuk harga nisan hingga jutaan yen dan harus membayar biaya administrasi sampai 50 ribu yen (Rp.6 jt) setiap tahunnya. Namun batu nisan dapat digunakan secara turun temurun oleh setiap keluarga, tapi bagi orang yang kaya lebih memilih memiliki nisan sendiri-sendiri. Tidak hanya tanah pemakaman, namun upacara kematian juga termasuk mahal. Keluarga orang yang meninggal harus menyediakan dana sebesar 2 juta yen untuk biaya biksu untuk mengurus jenazah dari mulai dari kremasi, mendoakan arwah, sampai memasukkan abu ke dalam nisan.

    Di Jepang sudah menjadi hal yang lumrah bila kematian juga memiliki nilai harga yang tinggi. Tidak heran bila banyak orang Jepang yang bukan kristen beralih dengan menggunakan rumah duka dengan harga yang lebih murah. Hal ini terjadi karena pemerintah hanya memberi uang duka sebesar 50ribu yen. Meskipun ada uang sumbangan dari orang yang datang melayat namun tidak cukup untuk membayar semua keperluan pemakaman. Proses pemakaman bagi anak-anak tidak terlalu jauh beda. Anak-anak yang meninggal dibawah umur 16 tahun dimakamkan bersama boneka dan diletakan mainan dan makanan di makamnya.

    Biaya pemakaman di Jepang termasuk mahal namun bila seseorang yang meninggal tapi tidak memiliki anggota keluarga maka mayatnya akan diurus dan di biayai oleh negara. Biasanya ini terjadi pada tunawisma yang meninggal dunia. Setelah dikremasi kemudian abunya akan disimpan di kuil berhubung tidak diketahui dimana nisan pemakaman keluarganya. Hal ini sangat memprihatinkan karena arwah orang meninggal tersebut tidak dapat bergabung dengan keluarganya.

    [​IMG]
    Uploaded with B-Shared

    [​IMG]
    Uploaded with B-Shared
     
    • Thanks Thanks x 1
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. XxXxnaruxXxX M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 30, 2009
    Messages:
    518
    Trophy Points:
    56
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +5 / -0
    ane pernah baca di koran, katanya yg mahal klo orang meninggal di jepang itu biaya buat manggil biksu buat bacain sutra atau apalah buat almarhum selama 2 hari (klo gk salah)
    lahan nya cuma berkisar 600 ribu yen keatas, seingat ane
     
  4. Bhulbul Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 18, 2012
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    600 juta yen cuman gan?
    Menurut ane seh udah mahal itu.
     
  5. kacang500 M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Feb 12, 2011
    Messages:
    5,243
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +16,754 / -0
    buat lahan cuma 600 ribu yen???
    katanya td 50 ribu yen kurang lebih 6 juta rupiah berarti 600 ribu yen kurang lebih 72 juta rupiah....
    :pusing:

    parah parah parah....
    apa boleh buat, tanah makin lama makin dikit, manusia makin lama makin banyak....
    manggil biksu juga mahal....
    :sigh:
    mau mati aja kok repot....
    susah hidup di dunia ini....
     
  6. Bhulbul Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 18, 2012
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    Sabar gan sabaaaar...
    :hiks:
     
  7. Ariefkov M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 14, 2011
    Messages:
    1,039
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +382 / -0
    mungkin yang bisa meninggal terus ada kuburannya cuma orang orang kelas elite dan memiliki materi yang lebih dari cukup

    wow, berarti tanah di jepang sana beneran mahal mahal ya.. gile gile :pusing:

    bersyukurlah kita yang tinggal di Indonesia berarti..

    terpaksa disana kalo meninggal harus jadi abu :iii:
     
  8. aiiiia Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 11, 2011
    Messages:
    23
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    mungkin mahal soalnya ada kolam renangnya kali iah kuburannya
    heheheheheh
     
  9. INTERNETS M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 30, 2011
    Messages:
    3,135
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,651 / -1
    beruntung juga kita disini ya.masih banyak tanah kosong untuk mengubur jasad...... yang gali tanahnya juga murah.
     
  10. Bhulbul Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 18, 2012
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    Yang di kubur itu cuma abunya gan
    :facepalm:

    Lebih lega kolem renangnya berearti daripada kamar buat dia tidur
    :apa:

    Bener itu gan. Biar bagimanapun gua tetep cinta Indonesia
    :oghero:
     
  11. ezect Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 11, 2011
    Messages:
    236
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    wah mahal banget kayak kuburan elit aja
     
  12. simanciah M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 18, 2012
    Messages:
    627
    Trophy Points:
    81
    Ratings:
    +103 / -0
    sampe segitu mahalnya ya buat org yg udah meninggal,
    btw inikan menyangkut keyakinan mereka bro....
    jd klo masalah harga jadinya relatif aja :cerutu:
     
  13. Hktoyshop M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 19, 2008
    Messages:
    14,785
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +3,918 / -0
    gila ya kalok kayak gitumah gak usah mati aja ya gak si?
     
  14. hansen_jm Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 7, 2011
    Messages:
    148
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2 / -0
    tekor dah klo kek gitu.... :lol:
     
  15. Atlanesia Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 24, 2012
    Messages:
    440
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +8 / -0
    Wah mahal amat ya? :kaget:
     
  16. cempee M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 11, 2009
    Messages:
    1,620
    Trophy Points:
    162
    Ratings:
    +3,964 / -0
    jepang vs di bali , ma toraja mahalan mana gan ?
     
  17. Reyn15 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 16, 2012
    Messages:
    836
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +108 / -0
    Kayaknya memang elite sih gan :oghi:
     
  18. aeroga M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 14, 2012
    Messages:
    649
    Trophy Points:
    82
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +108 / -0
    wew..
    mahal bener yah pemakaman disana..
    gila2 harga nya..
    ckckck..
     
  19. jujuriki Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 5, 2011
    Messages:
    294
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +25 / -0
    bah pastes aja kalo liat film2 jepang kuburannya dempet2banget, ternyata gara2 mahal + semua mayat dijadiin abu toh~
     
  20. motabeguri Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 6, 2012
    Messages:
    103
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    lahan di jepang sempit sih ya..
    makanya mahal harga kuburan disana...
     
  21. User_ M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 3, 2012
    Messages:
    703
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +664 / -0
    Mungkin karena jepang termasuk daerah yang gak begitu besar,
    Jadi harga tanahnya mahal, sehingga apa boleh buat [​IMG][​IMG][​IMG]
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.